Perkuat Pembinaan Mental Pegawai, Lapas Perempuan Jakarta adakan Ceramah agama sebelum menyambut Ramadhan
Jum’at (26/03/2021), Dalam rangka mewujudkan revolusi mental Aparatur Sipil Negara (ASN), Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Perempuan Kelas IIA Jakarta menggelar kegiatan Pembinaan Mental